Selasa, 08 Desember 2015

[Pert 17 & 18] Input / Output Management

I/O Devices

Perbedaan utama
  • Data Rate : setiap perangkat memiliki rate data yang berbeda
  • Aplikasi
  • Kompleksitas pada pengontrolan
  • Perangkat (device)

Data Rate


Senin, 07 Desember 2015

[Pert 15 - 16 & 19 - 20] File Management

File Management System

- termasuk sebagai bagian dari Operating System
- input ke aplikasi sudah disebut sebagai suatu file
- output kemudian di simpan (Save) di dalam file sebagai penyimpanan jangka panjang

Objectives of File Management System 
- untuk memenuhi kebutuhan dari managemen data dan persyaratan (requirement) user
- menjamin bahwa data di dalam file adalah sah (valid)
- performa teroptimasi
- menyediakan support I/O (Input Output) untuk beberapa tipe perangkat penyimpan
- meminimalis atau mengeliminasi potensi untuk kehilangan data
- menyediakan support I/O kepada beberapa user
- menyediakan standarisasi interface routine dari I/O

Selasa, 10 November 2015

[Pert 13 & 14] Deadlock

Deadlock dapat disebut apabila :
beberapa proses akan di deadlock apabila setiap proses di dalam set sedang menunggu suatu event (kejadian) dimana hanya proses lain di dalam set tersebut dapat terjadi

Di dalam deadlock, tidak ada solusi yang efisien

Pemblokiran secara permanen terjadi pada beberapa proses yang sedang digunakan untuk sumber sistem (system resources) ataupun sedang berkomunikasi satu sama lain

Senin, 09 November 2015

[Pert 11 & 12] Concurrency

Concurrency adalah :
- Komunikasi diantara proses
- Pembagian resource (sumber daya)
- Sinkronisasi dari beberapa proses
- Alokasi dari waktu proses

Masalah dalam Concurrency :
- Sumber daya disebar secara global
- Managemen dari alokasi sumber daya
- Programming yang error sulit untuk dicari

O/S Concern :
- Menjaga jalur dari proses yang aktif
- Mengalokasikan dan mengdelokasikan sumber daya, berupa :
  - Waktu processor
  - Memory
  - File
  - I/O Device
- Menjaga data dan sumber daya (resource)
- Hasil dari proses harus independen dari kecepatan eksekusi dari proses concurrent yang lain.

Senin, 26 Oktober 2015

[Pert 7 & 8] Thread


Thread adalah :
  • - State eksekusi (running, ready, dll)
  • - Mempunyai stack eksekusi
  • - Mengakses memory dan resource nya dai proses
  • Menyimpan isi thread ketika tidak dijalankan


Thread mengijinkan beberapa eksekusi untuk mengambil tempat dalam lingkungan proses yang sama.

Lightweight process --> karena thread memiliki properti dari proses.

Multithreading --> mengijinkan beberapa thread dalam proses yang sama.

Model Thread :

Senin, 19 Oktober 2015

[Pert 6] Distributed System

Client Server Computing :
- client / server environment dipopulasikan oleh client dan server
- setiap server di dalam lingkungan client/server menyediakan servis yang terbagi kepada client di dalam nya
- client/server computing akan terdistribusi


Ilustrasi lingkungan Client Server


[Pert 5] Multiprocessor And Embedded System

Multicore VS Multiprocessor :

Multicore :
- CPU dengan core yang lebih dari 1
- Core yang beroperasi sebagai processor yang terpisah di dalam 1 chip
- Mempercepat performa tanpa harus menaikkan kecepatan waktu dari si processor tersebut (clock speed)

Multiprocessor :
- Memiliki CPU yang lebih dari 1
- Beberapa mesin menggabungkan 2 teknologi, multicore dan multiprocessor

Selasa, 06 Oktober 2015

[Pert 3 & 4] Process

Process VS Program
- Process : berisikan instruksi untuk melakukan suatu tugas
- Program : eksekusi dari sebuah program

Karakteristik dari Proses :
1. Identifier
--> identifier yang unik berasosiasi dengan proses, untuk membedakan setiap proses yang ada
2. State
--> ketika proses sedang dieksekusi (dijalankan), maka akan dalam keadaan sedang diproses.
3. Priority
--> level prioritas relatif terhadap setiap proses.
4. Program Counter
--> alamat dari instruksi selanjutnya di dalam program untuk di eksekusi.
5. Memory Pointers
--> berisikan pointer untuk kode dan data program yang berasosiasi dengan proses tersebut, ditambah dengan ada nya blok memory yang dibagi dengan proses lain.
6. Context Data
--> ini merupakan data yang sedang berada di register (terdaftar) di dalam proses ketika proses sedang dieksekusi.
7. I/O Status Information
--> berisikan  permintaan I/O yang terkenal, seperti disk drives yang berada di proses tersebut.
8. Accounting Information
--> dapat berisikan jumlah waktu processor dan jam waktu yang terpakai, limit waktu, nomor akun, dll.

Senin, 28 September 2015

[Pert 2] File System Introduction

File System :
- mengorganisir file dan memanage akses ke data
- bertanggung jawab terhadap managemen file, managemen penyimpanan data tambahan, mengajukan mekanisme integritas dan metode akses file

Objek di dalam sistem file memiliki meta data yang terkait dengan nya. Meta data tersebut adalah :
- informasi pemilik dan grup
- waktu
- ijin (permission)


Contoh disk yang berbasi sistem file adalah :
- UFS (Unix File System)
- HSFS (High Sierra File System) atau yang dikenal dengan ISO9660
- EXT2
- FAT32
- HFS+
- Elephant FS


[Pert 1] Computer and Operating Systems Overview

Elemen dasar dalam Operating Sistem :
- Processor ( i3, i5, i7, dll)
- Main Memory (RAM & ROM)
- I/O modules
- System Bus

Perbedaan antara volatile dan non-volatile :
- volatile = data yang tidak permanen, arti nya jika terjadi masalah seperti pemutusan listrik, maka data tidak akan tersimpan
- non volatile = data yang disimpan tidak akan terjadi masalah apabila ada nya pemutusan listrik atau failed, cth : harddisk